Setelah kamu jauh melangkah
aku masih ada disini untuk menyusun jejak
Setelah kamu jauh melangkah
aku tetap disini menjaga setiap kenangan
Setelah kamu jauh melangkah
aku bingung
Setelah kamu pun jauh
aku. tanpa kata
Setelah kamu jauh dan melangkah
hanya kosong
Setelah kamu melangkah dan berlari
aku melihat saja. coba kembali
setelah lari mu cepat dan menghilang
aku hidup lagi
setelah kamu akan datang lagi
aku sudah baik baik saja.
11 February 2011
01.13
untuk malam yang pergi, kembali tapi tetap bukan untukku.
aku baik - baik saja.
No comments:
Post a Comment